Jakarta-Melambatnya pertumbuhan ekonomi Tanah Air mulai menunjukkan imbasnya. Seiring dengan kinerja sektor riil yang melesu, catatan perbankan untuk persentase kredit bermasalah (Non Performing Loan/NPL) juga terus merambat naik. Per Agustus 2016, catatan NPL perbankan nasional telah mencapai level 3,22 persen, atau meningkat dibanding posisi per Juli 2016 yang masih di …
Read More »Daily Archives: October 24, 2016
BBTN Kantongi Laba Bersih Rp1,6 Triliun
Jakarta-PT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN) mengumumkan hasil kinerjanya dalam sembilan pertama tahun 2016 ini. Hingga 30 September 2016 lalu, perusahaan milik pemerintah yang berfokus pada bisnis pembiayaan perumahan tersebut berhasil mengantongi laba bersih sebesar Rp1,6 triliun, atau tumbuh sebesar 32,6 persen dibanding capaian laba bersih periode sama tahun lalu …
Read More »HMSP Antisipasi Tekanan Di Industri Rokok Nasional
Jakarta-PT HM Sampoerna Tbk (HMSP) baru saja mengumumkan hasil kinerjanya hingga triwulan III/2016 ini. Meski hasil kinerjanya cukup kinclong dengan catatan pendapatan bersih sebesar Rp31,8 triliun dan perolehan laba bersih hingga Rp9,081 triliun, produsen rokok tersebut masih meyakini bahwa kondisi industri rokok Tanah Air ke depan masih bakal mengalami tekanan …
Read More »Sembilan Bulan, HMSP Kantongi Laba Bersih Rp9,081 Triliun
Jakarta-PT HM Sampoerna Tbk (HMSP) baru saja mengumumkan hasil kinerjanya hingga triwulan III/2016 ini. Dalam pengumuman tersebut, laba bersih HMSP dalam sembilan pertama tahun 2016 dilaporkan mencapai Rp9,081 triliun, atau meningkat dibanding raihan laba pada periode sama tahun sebelumnya yang tercatat sebesar Rp7,596 triliun. Tingginya capaian laba didapatkan dari pendapatan …
Read More »Ajukan Delisting, LAMI Siap Buyback Saham Publik
Jakarta-Dua emiten dipastikan telah mengajukan diri untuk mengubah status menjadi perusahaan tertutup (go private) dan melakukan penghapusan pencatatan saham secara sukarela (voluntary delisting) dari lantai perdagangan PT Bursa Efek Indonesia (BEI). Salah satunya adalah PT Lamicitra Nusantara Tbk (LAMI) yang pengajuan go private sekaligus voluntary delistingnya telah disampaikan pada BEI …
Read More »