Jakarta – Telkomsel menyerahkan 22 ton Takjil Kurma untuk berbuka Puasa selama bulan Ramadan, untuk 12 masjid besar di Indonesia sebagai perwujudan Program CSR-nya setiap tahun.

Direktur Utama Telkomsel Ririek Adriansyah (kiri) menyerahkan secara simbolis 22 Ton Takjil Kurma kepada GM Legal and Stakeholder Management Jabotabek Jabar Telkomsel Yossie Hamdeny Mairiza (tengah) didampingi jajaran management di Jakarta, Senin (15/05).

Direktur Utama Telkomsel Ririek Adriansyah (delapan kiri) bersama para wakil dari Masjid Besar di Indonesia usai acara penyerahan 22 Ton Takjil Kurma di Jakarta, Senin (15/05).