Jakarta – PT Summarecon Agung Tbk (SMRA) daam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) memutuskan untuk membagikan dividen sebesar Rp 5 per saham atau dengan total Rp 72,13 miliar. Direktur Keuangan Summarecon Agung, Michael Yong, mengatakan jika dividen akan dibagikan kepada para pemegang saham pada 14 Juli 2017. “Kita kasih …
Read More »