Jakarta – Telkomsel melakukan soft launch layanan voice over Long Term Evolution (VoLTE). Layanan VoLTE merupakan layanan telepon dengan basis jaringan 4G LTE, di mana pelanggan dapat menggunakan internet tanpa terputus saat melakukan panggilan telepon sehingga koneksi tetap berjalan lancar dan pekerjaaan tetap dapat dilakukan. Ditahap soft launch ini layanan …
Read More »