Jakarta – Manajemen PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) menyatakan perseroan tengah menjajaki kemungkinan penawaran seluruh saham Ophir Energy Plc, sebuah perusahaan migas yang tercatat di Bursa Efek London. “Selama diskusi dengan Ophir masih berlanjut, kesepakatan tentang tawaran yang direkomendasikan, belum dapat disimpulkan,” kata Anthony R Mathias, Direktur MEDC dalam …
Read More »